UIII Berikan Beasiswa Penuh Bagi Program MA dan Phd
Simpkbgtk.com – Universitas Islam Internasional Indonesia menawarkan beasiswa sebanyak 100 orang untuk mahasiswa pascasarjana dari internsional dan dari Indonesia sesuai dengan persyaratan yang diajukan oleh kampus UII
Salah satu syarat yang diproritaskan oleh kampus kepada mahasiswa yang hendak melakukan pendaftaran beasiswa penuh ini harus memiliki nilai akademis yang baus di perguruan tinggi nasional yang berakreditas A ataupun di lembaga perguruan tinggi Internasional yang baik
Beasiswa Kuliah di UIII
Bagi yang berkeinginan untuk masuk di perguruan tinggi ini baik itu program MA untuk S2 dan program Phd harus melengkapi persyaratn dengan dokument sebagaimna berikut ini:
Persyaratan Dokument Berkas Beasiswa Kuliah di UIII
Bagi Program MA harus memiliki IPK minimal 3,0
Bagi Program Phd atau S3 harus memiliki nilai IPK minimal 3,5 untuk ilmu sosial sedangkan untuk ilmu alam persyaratan nilai IPK minimal 3,2
Silahkan transkrip nilai yang berbahasa Indonesia diterjemahkan secara resmi kedalam bahasa Inggris sebelum mengirimnya
Menyertakan dokument berkas Curicullum Vitae Terbaru
Dokument lainnya harus menyertakan hasil tes Toefl atau TOAFL Arabaic Scores only for Islamic Studies
Menulis pernyataan pribadi sebanyak 1500 kata yang berisi topik yang ingin dipelajari kenapa topik dan tema tersebut menarik untuk dipelajari dan bermanfaat di masa mendatang.
Jadwal pendaftaran Beasiswa UIII
Pendaftaran 7 Juni – 7 Juli
E-registrasi siswa terdaftar 7-21 Agustus
Validasi siswa terdaftar 7-25 Agustus
Matrikulasi 8 Agustus – 7 September
Semester 2021 1 September – 17 Desember
Ujian Tengah Semester 18-22 Oktober
Liburan 7-11 Desember
Final 13-17 Desember
Demikianlah informasi yang kami berikan kepada anda yang saat ini mencari beasiswa penuh untuk kuliah gratis di UIII